Cara Melihat Nilai IPK UT 2024
LKAM
Lembar Kemajuan Akademik Mahasiswa (LKAM) adalah akumulasi dari keseluruhan daftar nilai sesuai yang telah diregistrasi masing-masing mahasiswa Universitas Terbuka baik registrasi Ujian Akhir Semester (UAS), registrasi Ujian Online Ulang Mata Kuliah (UO UJUL), dan registrasi Tugas Remediasi.
LKAM adalah dokumen yang mengandung informasi pribadi mahasiswa, termasuk nama, NIM, program studi, dan semester yang sedang dijalani. Selain itu, terdapat daftar mata kuliah yang telah diambil, nilai mata kuliah, dan IPK. Dokumen ini memiliki peran penting dalam pemantauan kemajuan akademik mahasiswa, memberikan gambaran hasil studi, dan memungkinkan pengajuan konversi mata kuliah.
Untuk melihat LKAM UT baik jenjang Diploma, Sarjana, dan Pascasarjana adalah sama, karena setiap mahasiswa harus login ke sistem informasi akademik UT di laman sia.ut.ac.id.
Cara Melihat LKAM UT 2024 Terbaru yaitu:
- Pertama silahkan kunjungi laman https://sia.ut.ac.id/ kemudian silahkan pilih jenjang kalian masing-masing, misalnya pascasarjana seperti gambar